Penting Skrining Hipotiroid Kongenital pada Bayi Baru Lahir, Cegah Anak Alami Keterbelakangan Mental

Direktur Eksekutif International Pediatric Association (IPA) Prof. Dr. dr. Aman Bhakti Pulungan, Sp. A, Subsp. End., FAAP FRCPI (Hon.), imbau orang tua untuk lakukan skrining hipotiroid kongenital pada bayi baru lahir. "Hipotiroidisme kongenital dapat menyebabkan gangguan perkembangan mental dan fisik yang serius jika tidak terdeteksi sejak dini," ungkapnya pada peluncuran White Paper Tiroid di JW […]

Continue Reading

Kemenag Libatkan 9 Ribu Penghulu dan 50 Ribu Penyuluh Agama Sukseskan Program Penurunan Stunting

Kementerian Agama (Kemenag) melibatkan puluhan ribu 'pasukannya' demi sukseskan Program Penurunan Stunting. Tugas ini para penghulu dan penyuluh agam diemban secara resmi setelah Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas telah menerbitkan Surat Edaran No SE.2 tahun 2024 tentang Pelaksanaan Tugas Penyuluh Agama dan Penghulu dalam Mendukung Program Prioritas Pemerintah. Salah satu program prioritas prioritas yang secara […]

Continue Reading