8 Tahun Dipenjara Kasus Kopi Sianida, Jessica Wongso Ngeblank Mau Ngapain Setelah Bebas Bersyarat

Delapan tahun di balik jeruji membuat Jessica Kumala Wongso, terpidana kasus kopi sianida, gugup bertemu banyak orang. Jessica bahkan mengaku tidak tahu akan berbuat apa selepas bebas bersyarat pada Minggu (18/8/2024). Jessica menyampaikan perasaan gugupnya itu di depan puluhan wartawan dalam jumpa pers di Jakarta Selatan. Dalam kesempatan itu, Jessica juga menyampaikan rasa terima kasih […]

Continue Reading