Sahbirin Noor Tersangka, KPK Ungkap SPI Kalsel Tahun 2022 dan 2023 Memang Mengalami Penurunan

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menunjukkan potret pencegahan korupsi di wilayah Kalimantan Selatan (Kalsel). Di mana nilai Survei Penilaian Integritas (SPI) tahun 2022 dan 2023 untuk wilayah Kalsel mengalami penurunan. Hal ini dipaparkan KPK sejurus telah ditetapkannya Gubernur Kalsel Sahbirin Noor atau Paman Birin sebagai tersangka. "Berdasarkan hasil SPI 2022 dan 2023, Pemprov Kalsel, mengalami penurunan. […]

Continue Reading

Pengusaha Aksesori di Bekasi Sempat Lolos dari 2 Kali Usaha Pembunuhan Istri, Anak dan Pacar Anaknya

Sempat lolos dua kali dari percobaan pembunuhan,Asep Saepudin atau AS (43), seorang ayah di Bekasi, Jawa Barat, tewas dibunuh istri, anak dan pacar anaknya. Dalam kasus tersebut, polisi telah menetapkan tiga orang sebagai tersangka yakni pelaku berinisial J yang (istri korban), SNA anak pertama korban dan HP pacar anak korban. Keduanya telah merencanakan aksi pembunuhan […]

Continue Reading